Jadwal Lengkap Siaran Langsung Badminton di TVRI 2025

LIGA.ID – Para pecinta bulu tangkis tanah air bakal dimanjakan sepanjang tahun 2025! TVRI kembali menyiarkan secara langsung deretan turnamen BWF sepanjang musim.

Mulai dari Piala Sudirman hingga BWF Finals, semua bisa dinikmati gratis di layar kaca.

Jadwal ini wajib banget kamu catat, apalagi buat yang selalu mendukung perjuangan para pejuang tepok bulu Indonesia!

Berikut jadwal lengkap dan level turnamen BWF 2025 yang disiarkan di TVRI:

Turnamen BWF 2025 yang Disiarkan TVRI

NoEventTanggalLevel
0Piala Sudirman, Xiamen27 April – 5 MeiBWF Event
1Taipei Open, Taipei6 – 11 MeiS-300
2Thailand Open, Patumwan13 – 18 MeiS-500
3Malaysia Masters, Kuala Lumpur20 – 25 MeiS-500
4Singapore Open, Singapore27 Mei – 1 JuniS-750
5Indonesia Open, Jakarta3 – 8 JuniS-1000
6US Open, Iowa24 – 29 JuniS-300
7Canada Open, Markham1 – 6 JuliS-300
8Japan Open, Tokyo15 – 20 JuliS-750
9China Open, Changzhou22 – 27 JuliS-1000
10Macau Open, Macau29 Juli – 3 AgustusS-300
11BWF World Championship, Paris25 – 31 AgustusBWF Event
12Hongkong Open, Hongkong9 – 14 SeptemberS-500
13China Masters, Shenzen16 – 21 SeptemberS-750
14Korea Open, Seoul23 – 28 SeptemberS-500
15Arctic Open, Vantaa7 – 12 OktoberS-500
16Denmark Open, Odense14 – 19 OktoberS-750
17World Junior Championship, India13 – 19 OktoberJunior Event
18French Open, Cesson Sevigne21 – 26 OktoberS-750
19Korea Masters4 – 9 NovemberS-300
20Kumamoto Masters, Kumamoto11 – 16 NovemberS-500
21Australia Open, Sydney18 – 23 NovemberS-500
22Syed Modi International, Lucknow25 – 30 NovemberS-300
23BWF Finals, Hangzhou17 – 21 DesemberBWF Event

Sorotan untuk Indonesia Open dan BWF Finals

Dua turnamen paling bergengsi, yakni Indonesia Open (S-1000) dan BWF Finals, tentu menjadi magnet utama bagi pecinta badminton Indonesia. Indonesia Open akan digelar di Jakarta pada 3-8 Juni 2025.

Sementara BWF Finals akan menjadi penutup megah tahun ini pada 17-21 Desember di Hangzhou, Tiongkok.

Semua Siaran Langsung di TVRI

Kamu tidak perlu takut ketinggalan momen penting dari setiap laga. TVRI akan menyiarkan seluruh turnamen ini secara langsung dan gratis. Jadi, pastikan kamu sudah atur alarm dan kosongkan jadwal agar tak ketinggalan aksi-aksi memukau dari pebulutangkis favoritmu!

Baca Juga:

  • Jadwal Arsenal Bulan Mei 2025: Duel Panas di Premier League dan UCL!
  • Jadwal Manchester United Bulan Mei 2025: Penentuan Nasib di Liga Europa dan Perebutan Tiket Eropa!
  • Jadwal Lengkap Dewa United di Liga 1 Mei 2025: Laga Krusial Hadapi Barito, Persita, dan PSBS Biak!
  • Jadwal Lengkap Arema FC Jelang Akhir Musim Liga 1 2024/2025: Derby Jatim Hingga Laga Kandang Penentu
  • Jadwal Lengkap Persebaya Surabaya Jelang Akhir Musim Liga 1 2024/2025: Tanding Lawan Arema, Borneo, dan Bali United
  • Jadwal Lengkap Persija Jakarta Jelang Akhir Musim Liga 1 2024/2025: Ujian Berat Lawan Borneo dan Bali United!
  • Jadwal Pertandingan Persib Bandung di Bulan Mei 2025, Duel Seru Lawan Barito dan Persis di Akhir Musim Liga 1 2024/2025
  • Jadwal Lengkap Liga 1 Pekan Ini: Duel Panas Arema vs Madura United hingga Big Match Persija vs Semen Padang!
  • Jadwal Bola Hari Ini: Duel Sengit di Perempat Final Liga Konferensi dan Liga Europa
  • Jadwal Liga Inggris Pekan ke-32: Big Match Newcastle vs Manchester United, Liverpool dan Arsenal Jalani Laga Krusial
  • Exit mobile version