Inilah Target Timnas U-23 Di Kualifikasi Piala Asia U-23 2016

Pada bulan Maret 2015 mendatang Timnas U-23 akan menghadapi pertandingan penting, yaitu kualifikasi Piala Asia U-23 Grup H.

Di Grup H ini, timnas Indonesia U-23 akan tampil bersama-sama dengan timnas Korea Selatan, Brunei Darusalam dan Timor Leste.

Pelatih kepala Timnas U-23 Aji Santoso mengatakan bahwa target utama yang dipatok adalah lolos ke babak selanjutnya dengan menjadi yang terbaik di Grup H dan setidaknya menjadi runner up terbaik dari semua tim yang berlaga di babak kualifikasi Piala Asia U-23 2016 ini.

Babak kualifikasi grup H akan digelar di Indonesia pada tanggal 23 Maret – 30 Maret 2015.

Baca Juga:

  • Final SEA Games Indonesia Vs Vietnam Tak Hanya Perebutan Medali Emas
  • Tembus Final SEA Games, Timnas Indonesia Kembali Jumpa Vietnam
  • Jadwal Timnas Indonesia U23 Vs Myanmar, Wajib Tembus Final
  • Hasil Pertandingan SEA Games Grup B, Indonesia dan Vietnam Lolos
  • Klasemen Timnas U23 di Grup B SEA Games 2019 Usai Kalah Lawan Vietnam
  • Klasemen Grup B Sea Games 2019, Timnas Indonesia Peringkat Dua
  • Link Live Streaming Indonesia Vs Singapura
  • Link Live Streaming Timnas Indonesia U22 Vs Singapore
  • Ini Penyebab Egy Maulana Vikri Harus Ditarik Keluar Lapangan Saat Pertandingan Indonesia Vs Thailand
  • Ini Jadwal Timnas Indonesia U22 Di Sea Games 2019