Video: Bangkitnya Luis Suarez di Pertandingan Villarreal vs Barcelona

Di pertandingan Villarreal vs Barcelona di putaran kedua Copa del Rei, Barcelona mampu menunjukkan dominasina atas tuan rumah.

Bukti dominasi Barcelona ini adalah kemenangan 3-1 yang mereka raih di stadion musuh Estadio El Madrigal pada Kamis dinihari tadi (5/2/2015).

Adalah Neymar dan Luis Suarez yang menjadi pahlawan kemenangan Barcelona kali ini. Neymar memborong dua gol sedangkan Suarez menyarangkan satu gol ke gawang Villareal.

Berikut ini susunan pemain di pertandingan Villarreal vs Barcelona

Villarreal: 1-Sergio Asenjo; 2-Mario Gaspar, 5-Mateo Musacchio, 15-Victor Ruiz, 18-Jaume Costa; 4-Tomas Pina, 6-Jonathan Dos Santos, 14-Manuel Trigueros (19-Moises Gomez 75), 17-Denis Cheryshev (10-Joel Campbell 69); 7-Luciano Vietto, 8-Ikechukwu Uche (9-Giovani Dos Santos 62)
Pelatih: Marcelino Garcia Toral

Barcelona: 1-Marc-Andre ter Stegen; 2-Martin Montoya, 3-Gerard Pique, 14-Javier Mascherano (4-Ivan Rakitic 76), 18-Jordi Alba; 5-Sergio Busquets (24-Jeremy Mathieu 42), 8-Andres Iniesta, 12-Rafinha (6-Xavi 65); 9-Luis Suárez, 10-Lionel Messi, 11-Neymar
Pelatih: Luis Enrique

Lihat juga video cuplikan gol pertandingan Villarreal vs Barcelona

Baca Juga:

  • Video: Super Header dan Super Save di Pertandingan MU Vs West Ham
  • Hasil Pertandingan Thailand Vs Indonesia: 2-0
  • Misteri Serba Dua Gol Timnas Indonesia
  • Final Piala AFF 2016: Tumbangkan Thailand, Indonesia Buka Peluang Juara
  • Jadwal Final Piala AFF 2016: Indonesia jadi Tuan Rumah Dulu
  • Manchester United Vs West Ham United
  • Persipura Geser Madura United Dari Klasemen TSC 2016
  • Kalahkan Singapura 1-2 Indonesia Lolos Semi Final Piala AFF 2016
  • Piala AFF 2016: Apakah Timnas Indonesia Bisa Lolos?
  • Indonesia Vs Filipina: Dua Kali Unggul, Akhirnya berakhir Seri