
Jadwal Liga Champions babak 16 besar akan dimulai pada bulan Februari tahun 2020 mendatang.
Seperti yang diketahui, sesuai hasil drawing Liga Champions babak 16 besar akan ada beberapa pertandingan big match yang layak ditunggu oleh para pecinta sepak bola.
Jadwal Liga Champions babak 16 besar akan terbagi menjadi dua putaran, yaitu putaran pertama dan kedua atau pertandingan home dan away dengan menggunakan sistem gugur.
Jadwal Liga Champions babak 16 besar leg ke-1 akan dibuka pada hari Rabu (19/02/2020) dan akan berakhir pada akhir bulan Februari (27/02/2020)
Rabu, 19 Februari 2020
 Atletico Madrid Vs Liverpool – 03.00 WIB
 Dortmund Vs PDG – 03.00 WIB
Kamis, 20 Februari 2020
 Atalanta Vs Valencia – 03.00 WIB
 Tottenham Vs Leipzig – 03.00 WIB
Rabu, 26 Februari 2020
 Chelsea Vs Bayern – 03.00 WIB
 Napoli Vs Barcelona – 03.00 WIB
Kamis, 27 Februari 2020
 Lyon Vs Juventus – 03.00 WIB
 Real Madrid Vs Manchester City – 03.00 WIB
Dan kemudian, untuk jadwal Liga Champions babak 16 besar leg ke-2 akan digelar pada bulan Maret 2020.
Rabu, 11 Maret 2020
 Leipzig Vs Tottenham – 03.00 WIB
 Valencia Vs Atalanta – 03.00 WIB
Kamis, 12 Maret 2020
 PSG Vs Borussia Dortmund – 03.00 WIB
 Liverpool Vs Atletico Madrid – 03.00 WIB
Rabu, 18 Maret 2020
 Manchester City Vs Real Madrid – 03.00 WIB
 Juventus Vs Lyon – 03.00 WIB
Kamis, 19 Maret 2020
 Barcelona Vs Napoli – 03.00 WIB
 Bayern Munchen Vs Chelsea – 03.00 WIB