Cantik dan Seksi, Kenapa Ronaldo Tak Segera Nikahi Georgina Rodriguez

Tak bisa dipungkiri jika Georgina Rodriguez yang tak lain adalah kekasih Cristiano Ronaldo memiliki wajah yang cantik dan tubuh yang seksi.

Namun meskipun begitu Cristiano Ronaldo tidak segera menikah dengan Georgina Rodriguez yang sudah dipacarinya sejak tahun 2016 ini.

Keduanya pertama kali bertemu di salah satu pameran brand fesyen ternama yang berlangsung di Kota Madrid, Spanyol.

Saat itu, Georgina Rodriguez bekerja sebagai petugas toko, sedangkan Ronaldo berperan sebagai brand ambassador.

Hubungan romantis antara Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez juga telah dikarunia seorang anak perempuan yang lahir pada tanggal 12 November 2017 dan diberi nama Alana Martina.

Meskipun telah tinggal satu rumah dan telah dikarunia seorang anak, hubungan Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez belumlah masuk ke dalam jenjang pernikahan.

Georgina Rodriguez sendiri mengatakan jika kegiatan mengurus empat anak yang sudah sangat menyibukkan ditambah kegiatan Cristiano Ronaldo yang sangat padat membuat mereka berdua belum memutuskan untuk menikah.

“Menikah ada dalam rencana-rencana kami, tapi tidak sekarang. Kami memiliki banyak rencana masa depan yang menarik. Kami memiliki empat anak untuk dididik dan kami sangat fokus pada mereka,” kata Georgina Rodriguez seperti yang dilansir oleh Okezone.com.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga:

  • Ini Alasan Cristiano Ronaldo Tinggalkan Skuad Al Nassr Saat Pertandingan Lawan Al Kholood
  • Arti Selebrasi 3 Jari Gol Cristiano Ronaldo Di Pertandingan Al Ettifaq Vs Al Nassr
  • Hasil Al Ettifaq Vs Al Nassr: Cristiano Ronaldo Masih Terus Cetak Gol, Bantu Al Nassr Menang Tiga Gol Tanpa Balas
  • Cetak Gol Lagi, Cristiano Ronaldo Dekati Rekor 900 Gol Dalam Karirnya
  • Cristiano Ronaldo Raih Penghargaan Khusus dari UEFA: Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions
  • Fabrizio Romano Ungkap Rencana Pensiun Cristiano Ronaldo
  • Raih Subscriber Channel Youtube 1 Juta Dalam 90 Menit, Cristiano Ronaldo Cetak Rekor Baru Lagi
  • Cetak Gol dan Bawa Al-Nassr Menang, Cristiano Ronaldo Ukir Sejarah Lagi
  • Cristiano Ronaldo Akan Bekerja Sama Dengan Legenda Real Madrid, Fernando Hierro Di Al-Nassr
  • Klasemen Liga Arab Saudi, Klub Ronaldo Finish Di Posisi Ke-2