Jadwal Pertandingan Manchester United Vs Tottenham Hotspur

Jadwal pertandingan Liga Inggris antara Manchester United Vs Tottenham Hotspur akan digelar pada hari Kamis (14/3/2019) mulai pukul 22.00 WIB.

Seperti yang diinformasikan oleh akun Instagram Mola TV, jadwal tayang Manchester United Vs Tottenham Hotspur tersebut akan disiarkan live oleh tiga platform Mola TV sekaligus, yaitu Streaming Mola Mobile App, Mola Parabola, Streaming Mola Polytron.

Pertandingan antara Manchester United Vs Tottenham Hotspur ini akan membawa daya tarik tersendiri bagi penggemar Premier League.

Jose Mourinho yang sebelumnya adalah pelatih Manchester United dan sekarang menangani Tottenham Hotspur untuk pertama kalinya akan menginjakkan kakinya lagi di Old Trafford bukan sebagai pelatih Manchester United.

Pertandingan ini tentu akan membawa sisi emosional tersendiri untuk Mourinho, bahkan untuk para pemain Manchester United yang pernah merasakan sentuhan takti pelatih yang berjuluk The Special One ini.

Selain memiliki sisi emosi tersendiri, pertandingan antara Manchester United Vs Tottenham Hotspur ini juga sangat penting bagi kedua tim untuk dapat memperbaiki posisi mereka di klasemen Liga Inggris musim kompetisi 2019/2020 ini.

Tottenham Hotspur saat ini berada di peringkat kelima dengan raihan 20 poin, sementara Manchester United berada di peringkat ke-9 dengan raihan 8 poin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga:

  • Amorim Blak-blakan Usai MU Kalah dari Wolves: Fans Berhak Tahu yang Sebenarnya!
  • Rating Pemain MU vs Wolves: Onana Terendah, Garnacho Tertinggi di Laga Penuh Kekecewaan di Old Trafford
  • MU Dipermalukan Lagi di Old Trafford: 3 Fakta Menarik Usai Kekalahan dari Wolves
  • Preview Pertandingan dan Prediksi Skor Manchester United vs Lyon: Misi Setan Merah Menjaga Rekor
  • Real Betis Jadi Batu Loncatan Kebangkitan Antony: Atletico Madrid Siap Tebus Mahal Sang Winger
  • Antony Didekati Atletico Madrid: Tawaran Fantastis Bisa Jadi Jalan Keluar Manchester United
  • Kenapa Antony Lebih Hebat di Real Betis? Ini Statistik yang Bikin Fans MU Cemburu!
  • Harry Maguire Jadi Penyerang Saat Pertandingan Nottingham Forest vs Manchester United, Ini Tanggapan Ruben Amorim
  • Bruno Fernandes Dilirik Real Madrid? Ruben Amorim Tegas Beri Jawaban Mengejutkan!
  • Hasil Nottingham Forest vs Manchester United: 1-0, Gol Elanga Jadi Penentu Kemenangan