Tag: AMEC Cup 2024

Piala AFF / AMEC 2024: Jadwal Pertandingan, Hasil Pertandingan Klasemen dan Top Skor
Sportnews

Piala AFF / AMEC 2024: Jadwal Pertandingan, Hasil Pertandingan Klasemen dan Top Skor

LIGA.ID - Berikut ini jadwal pertandingan, hasil pertandingan, klasemen dan top skor Piala AFF / AMEC 2024 terlengkap dan terupdate.Pertandingan Piala AFF 2024 ini terbagi dalam tiga tahapan yakni penyisihan grup, babak semifinal dan babak final.Di dalam tahap penyisihan group, pertandingan akan dilakukan secara setengah kompetisi dengan memakai format home dan away. Hanya tim yang berada di peringkat satu dan dua saja yang akan dapat lolos ke babak semifinal.Di babak semifinal akan mempertemukan empat tim yang telah lolos dari babak penyisihan group. Tim yang lolos sebagai juara grup akan menghadapi tim yang ada di peringkat kedua.Format pertandingan semifinal dan final Piala AFF 2024 akan memakai format pertandingan home dan away.Jadwal dan Hasil Pertandingan Piala AF...
Head To Head Shin Tae-yong Vs Filipina: STY Selalu Menang!
Timnas Indonesia

Head To Head Shin Tae-yong Vs Filipina: STY Selalu Menang!

LIGA.ID - Timnas Indonesia U-22 hari ini akan melakoni pertandingan terakhir babak penyisihan AMEC Cup 2024.Sesuai jadwal, Timnas Indonesia akan mejamu Filipina di Stadion Manahan, Solo pada hari Sabtu, 21 Desember 2024 pukul 20.00 WIB.Pertandingan ini akan menjadi pertandingan penentu bagi Timnas Indonesia untuk memastikan diri lolos ke babak semifinal Piala AFF 2024 tahun ini.Perjuangan Timnas Indonesia untuk bisa merebut poin di pertandingan ini tentu sangat berat, karena Filipina juga akan mengincar kemenangan agar bisa mendapatkan poin penuh dan memiliki harapan untuk bisa lolos ke semifinal AMEC Cup 2024.Bagi Timnas Indonesia, kemenangan adalah harga mati, agar bisa langsung lolos ke babak semifinal.Jika bermain imbang, maka Muhammad Ferarri dan kawan-kawan masih ...
Janji Shin Tae-yong Di Pertandingan Indonesia Vs Filipina Malam Ini: Kami Akan Bekerja Keras Demi Raih Hasil Maksimal
Timnas Indonesia

Janji Shin Tae-yong Di Pertandingan Indonesia Vs Filipina Malam Ini: Kami Akan Bekerja Keras Demi Raih Hasil Maksimal

LIGA.ID - Tidak ada kata menyerah dan tidak ada kata tidak mungkin. Itulah yang akan dilakukan oleh para pemain Timnas Indonesia yang malam hari ini (Sabtu, 21/12/2024) akan bermain melawan Filipina di laga lanjutan Grup B AMEC Cup 2024 atau yang dulu dikenal dengan Piala AFF 2024.Shin Tae-yong menyatakan kesiapan timnya menjelang laga hidup mati yang akan menentukan lolos tidaknya Indonesia ke babak semifinal kompetisi yang mempertemukan negara-negara di kawasan Asia Tenggara ini.“Besok (Sabtu, 21/12/2024) akan menjadi penentu apakah Indonesia bisa lolos atau tidak," ungkap Shin Tae-yong mengawali."Kami akan bekerja keras semaksimal mungkin dan berusaha meraih prestasi terbaik," janji pelatih Timnas Indonesia berkebangsaan Korea Selatan ini.Shin Tae-yong juga meminta kep...
Klasemen Piala AFF 2024 Grup B Terkini Usai Filipina Kalahkan Vietnam
Sportnews

Klasemen Piala AFF 2024 Grup B Terkini Usai Filipina Kalahkan Vietnam

LIGA.ID - Klasemen Piala AFF Grup B memanas usai di pertandingan terkini, Myanmar dan Filipina berhasil mengalahkan lawan-lawannya.Perolehan poin di grup B Piala AFF 2024 semakin ketat usai Myanmar yang bermain melawan Laos berhasil menang dengan skor 3-2, sementara itu Filipina yang bermain melawan Vietnam di kandang mereka sendiri ditahan imbang dengan skor 1-1 usai melalui drama perpanjangan waktu sepanjang 11 menit.Dengan hasil ini, Vietnam yang menargetkan sapu bersih poin di grup F tetap berada di peringkat teratas klaemen Grup B dengan perolehan tujuh poin.Sementara itu, Filipina yang hanya meraih hasil imbang dengan skor 1-1 atas Vietnam ada di peringkat keempat di bawah Myanmar yang mengantongi empat poin.Pertandingan terakhir Grup B yang akan digelar secara seren...
Menghitung Peluang Lolos Timnas Indonesia Lolos Ke Semifinal Piala AFF 2024
Timnas Indonesia

Menghitung Peluang Lolos Timnas Indonesia Lolos Ke Semifinal Piala AFF 2024

LIGA.ID - Kekalahan Timnas Indonesia atas Vietnam pada hari Minggu (15/12/2024) kemarin menyisakan pertanyaan apakah Timnas Indonesia masih memiliki peluang lolos ke babak semifinal Piala AFF 2024.Seperti yang diketahui, Timnas Indonesia harus menyerah dengan skor 0-1 saat bermain di kandang Vietnam pada hari Minggu (15/12/2024) malam kemarin.Bermain dengan tanpa kekuatan terbaiknya akibat Marselino Ferdinan yang harus absen karena di pertandingan sebelumnya terkena kartu merah, Timnas Indonesia bermain dengan strategi bertahan hampir di sepanjang pertandingan.Sesekali Timnas Indonesia berhasil melakukan serangan balik yang bisa membuat lini pertahanan Vietnam harus bekerja keras, namun keberuntungan masih belum berpihak ke Indonesia.Justru Timnas Indonesia yang harus kecol...
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Vietnam Malam Ini, Shin Tae-yong Pasang 3 Pemain Debutan
Timnas Indonesia

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Vietnam Malam Ini, Shin Tae-yong Pasang 3 Pemain Debutan

LIGA.ID - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong telah mengambil keputusan untuk susunan pemain Timnas Indonesia yang akan diturunkan dalam laga melwan Vietnam.Pertandingan Vietnam Vs Indonesia akan digelar pada hari Minggu (15/12/2024) malam pukul 20.00 WIB di Stadion Phu Tho provincial stadium.Di pertandingan yang akan menjadi salah satu penentu lolos tidaknya Indonesia ke babak semifinal Piala AFF 2024 ini, Shin Tae-yong memilih starting XI yang tidak biasanya.Di pertandingan melawan Vietnam ini, Timnas Indonesia sudah dipastikan tidak akan diperkuat oleh Marselino Ferdinan karena menerima hukuman bermain akibat menerima kartu merah di pertandingan melawan Laos.Shin Tae-yong kemudian juga membuat perubahan strategi yang cukup mengejutkan di barisan penyerang dengan tida...
Jelang Vietnam Vs Indonesia, Meski Berat Shin Tae-yong Pastikan Timnas Indonesia Berikan Yang Terbaik
Timnas Indonesia

Jelang Vietnam Vs Indonesia, Meski Berat Shin Tae-yong Pastikan Timnas Indonesia Berikan Yang Terbaik

LIGA.ID - Timnas Indonesia akan menghadapi tantangan berat saat bertemu Vietnam dalam laga ketiga Grup B ASEAN Mitsubishi Electric Cup (AMEC) 2024. Pertandingan yang berlangsung di Stadion Viet Tri, Vietnam, pada Minggu, 15 Desember 2024, menjadi penentu langkah Garuda untuk melaju ke babak semifinal.Shin Tae-yong: Jadwal Padat Jadi Tantangan BeratPelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menyadari bahwa jadwal yang padat memberikan tantangan besar bagi skuadnya. Setelah meraih kemenangan tipis 1-0 melawan Myanmar di laga perdana, Timnas harus pulang ke Indonesia untuk pertandingan kedua yang berakhir imbang 3-3 melawan Laos. Kini, mereka kembali menjalani pertandingan tandang yang tidak mudah melawan tuan rumah Vietnam."Pertandingan besok akan sangat sulit. Jadwal yang padat me...
Preview dan Prediksi Skor Vietnam vs Indonesia: Perebutan Dominasi di Piala AFF 2024
Timnas Indonesia

Preview dan Prediksi Skor Vietnam vs Indonesia: Perebutan Dominasi di Piala AFF 2024

LIGA.ID - Pertandingan seru akan tersaji dalam lanjutan Piala AFF 2024 saat Vietnam berhadapan dengan Indonesia. Kedua tim datang dengan sejarah rivalitas yang panjang dan performa yang cukup kontras belakangan ini.Laga ini dipastikan akan menjadi salah satu pertandingan paling menarik dalam kompetisi, dengan Indonesia berambisi mempertahankan dominasinya atas Vietnam dalam beberapa pertemuan terakhir.Sesuai jadwal, pertandingan antara Vietnam dan Indonesia di Piala AFF 2024 ini akan disiarkan secara langsung oleh RCTI dan bisa juga dsaksikan melalui live streaming Indonesia Vs Vietnam mulai pukul 20.00 WIB.Head-to-Head Vietnam vs IndonesiaDalam lima pertemuan terakhir antara kedua tim, Indonesia memiliki keunggulan signifikan dengan 3 kemenangan, sementara Vietnam hanya m...
Prediksi Skor Indonesia Vs Laos, Peluang Timnas Indonesia Perlebar Jarak Selisih Poin Dengan Vietnam
Timnas Indonesia

Prediksi Skor Indonesia Vs Laos, Peluang Timnas Indonesia Perlebar Jarak Selisih Poin Dengan Vietnam

LIGA.ID - Timnas Indonesia akan menghadapi Laos dalam laga lanjutan Piala AFF 2024. Pertandingan ini menjadi momentum penting bagi skuad Garuda untuk mengamankan poin penuh di tengah persaingan ketat di fase grup.Berdasarkan sejarah pertemuan kedua tim, Indonesia memiliki catatan dominan atas Laos, yang membuat mereka difavoritkan untuk meraih kemenangan.Pertandingan Indonesia Vs Laos akan dilaksanakan di Stadion Manahan, Solo mulai pukul 20.00.Pertandingan Indonesia Vs Laos ini juga akan disiarkan secara langsung oleh RCTI serta bisa disaksikan melalui live streaming Indonesia Vs Laos di RCTI PlusIndonesia datang ke laga ini dengan motivasi tinggi setelah menampilkan permainan yang solid dalam laga pembuka. Pelatih Shin Tae-yong terus mengandalkan kombinasi pemain muda b...
Jadwal Timnas Indonesia Vs Laos Malam Ini, Kick Off Bukan Di Jam 19.00 WIB
Timnas Indonesia

Jadwal Timnas Indonesia Vs Laos Malam Ini, Kick Off Bukan Di Jam 19.00 WIB

LIGA.ID - Timnas Indonesia akan melakoni pertandingan kedua Piala AFF 2024 atau AMEC Cup 2024 di hari Kamis (12/12/2023) malam ini.Menurut jadwal, pertandingan Timnas Indonesia Vs Laos akan dimulai pada pukul 20.00 WIB.Jam tanding Timnas Indonesia di hari ini di jam 20.00 WIB tentu terlihat janggal, dikarenakan biasanya di Indonesia, kick off dilakukan pada pukul 19.00 WIB atau bahkan di jam 19.30 WIB.Jadi buat kalian penggemar sepak bola pada umumnya dan suporter Timnas Indonesia pada khususnya, jangan sampai salah jam pertandingan.Pertandingan Timnas Indonesia Vs Laos akan digelar di Stadion Manahan Solo.Di AMEC Cup 2024 ini, Indonesia menurunkan banyak pemain mudanya dibandingkan dengan kontestan lain.Meskipun banyak membawa pemain muda, namun Shin Tae-yong juga ...
Catat Jangan Sampai Hilang, Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Laos Malam Ini
Timnas Indonesia

Catat Jangan Sampai Hilang, Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Laos Malam Ini

LIGA.ID - Catat jangan sampai hilang supaya tidak menyesal, ini link live streaming Timnas Indonesia Vs Laos yang akan berlangsung malam hari ini.Sesuai jadwal pertandingan, link Indonesia Vs Laos tentu juga akan dimulai di hari dan jam yang sama seperti pertandingannya.Sebagai informasi tambahan, pertandingan Indonesia Vs Laos akan digelar pada hari Kamis, 12 Desember malam mulai pukul 20.00 WIB.Pertandingan yang cukup menarik ini akan disiarkan langsung oleh RCTI dan bisa ditonton secara gratis melalui TV masing-masing.Sementara itu bagi Anda yang tidak bisa melihat siaran langsung Indonesia Vs Laos di TV bisa menonton Indonesia Vs Laos melalui link live streaming yang tersedia.RCTI selaku pemegang hak siar akan menyiarkan pertandingan Indonesia Vs Laos melalui link l...
Daftar Pemain Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong Untuk Piala AFF / AMEC 2024
Timnas Indonesia

Daftar Pemain Timnas Indonesia Pilihan Shin Tae-yong Untuk Piala AFF / AMEC 2024

LIGA.ID - Shin Tae-yong, pelatih kepala Timnas Indonesia telah memutuskan daftar nama pemain Timnas Indonesia untuk kompetisi Piala AFF atau yang sekarang bernama AMEC (ASEAN Mitsubishi Electric Cup) 2024.Gelaran Piala AFF 2024 sendiri akan berlangsung mulai tanggal 9 Desember 2024 sampai dengan 5 Januari 2025.Dalam daftar nama pemain Timnas Indonesia yang telah dipilih oleh Shin Tae-yong ini ada beberapa nama-nama yang telah menjadi langganan untuk dipanggil memperkuat Timnas Indonesia seperti Asnawi Mangkualam, Marselino Ferdinan, Pratama Arhan dan Rafael Struick. Khusus untuk Rafael Struick, klubnya saat ini, Brisbane Roar, akan melepaskan Struick hanya ketika Timnas Indonesia telah lolos dari babak penyisihan group.Meskipun mendapatkan target untuk bisa menjadi juara, namun...
Jadwal Timnas Indonesia Di Piala AFF 2024: Myanmar, Laos, Vietnam dan Filipina Sudah Menunggu
Timnas Indonesia

Jadwal Timnas Indonesia Di Piala AFF 2024: Myanmar, Laos, Vietnam dan Filipina Sudah Menunggu

LIGA.ID - Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 akan dimulai pada hari Senin, 9 Desember 2024 mendatang.Empat timnas di sesama kawasan Asia Tenggara sudah menunggu untuk menguji kekuatan Timnas Indonesia.Keempat timnas tersebut antara lain adalah Timnas Myanmar, Laos, Vietnam dan Filipina.Timnas Indonesia sendiri di Piala AFF 2024 ini tergabung dalam grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina dan Vietnam.Jadwal Timnas Indonesia di grup B Piala AFF 2024 ini dimulai pada hari Senin (9/12) melawan Myanmar. Pertandingan ini sendiri akan digelar pada pukul 19.30 WIB.Usai melawan Myanmar, Indonesia kemudian harus menghadapi Laos pada hari Kamis (12/12).Tiga hari setelah melawan Myanmar, Indonesia akan menghadapi musuh bebuyutan sesama tim ASEAN, yakni Vietnam.Di perta...