Tag: Badminton

Hasil pertandingan, cuplikan pertandingan dan berita terbaru Badminton

Daftar Pemain Badminton Indonesia di Total BWF World Championship 2019
Bulutangkis, Sportnews

Daftar Pemain Badminton Indonesia di Total BWF World Championship 2019

Jadwal pertandingan Total Total BWF World Championship 2019 akan dimulai pada hari Senin (19/8) besok sampai dengan hari Minggu (25/8).Pertandingan badminton bergengsi kelas dunia tersebut akan digelar di St. Jakobshalle Basel, Swiss dan akan disiarkan secara langsung oleh TVRI.Indonesia sendiri mengirimkan 16 pemain badminton terbaiknya untuk berlaga di Total BWF World Championship 2019 ini.Semua wakil Indonesia akan bermain di semua sektor pertandingan mulai dari sektor tunggal putra, tunggal putri, ganda putri, ganda putra dan ganda campuran.Di sektor tunggal putra, Indonesia mengirimkan Jonatan Christie, Anthony Sinisuka Ginting, dan Tommy Sugiarto untuk berjuang meraih gelar juara.Di sektor tunggal putri, Indonesia hanya mengirimkan dua wakil saja yaitu Gregoria Mariska Tunj...
Jadwal Siaran Langsung Bulutangkis: Total BWF World Championship 2019 di TVRI
Bulutangkis, Sportnews

Jadwal Siaran Langsung Bulutangkis: Total BWF World Championship 2019 di TVRI

Stasiun televisi Rumah Bulutangkis, TVRI, kembali akan menyiarkan secara langsung pertandingan bulutangkis tingkat dunia, Total BWF World Championship 2019.Melalui akun Twitternya, TVRI Nasional telah mengajak semua pecinta olahraga bulutangkis dan juga para suporter Indonesia untuk melihat secara langsung perjuangan para wakil bulutangkis Indonesia di ajang Total BWF World Championship 2019."Badminton Lovers, bersiaplah mendukung perjuangan Tim Bulutangkis Indonesia dalam kejuaraan TOTAL BWF WORLD CHAMPIONSHIP 2019. Disiarkan secara langsung dari Basel Swiss, mulai 19 Agustus 2019..." tulis admin akun Twitter TVRI NasionalJadwal siaran langsung bulutangkis Total BWF World Championship 2019 tersebut akan dimulai pada tanggal 19 Agustus - 25 Agustus 2019 mendatang.Jadwal siaran lang...
Jadwal Pertandingan Indonesia di Thailand Open 2019, 1 Agustus 2019
Bulutangkis, Sportnews

Jadwal Pertandingan Indonesia di Thailand Open 2019, 1 Agustus 2019

Jadwal pertandingan para pemain Indonesia di turnamen badminton Thailand Open 2019 akan dibuka oleh ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu pada puul 13.10 WIB.Di pertandingan ini, Greysia Polii/Apriyani akan meladeni perlawanan ganda putri Prancis Delphine Delrue/Lea Palermo. Di atas kertas, ganda putri Indonesia ini diprediksikan akan menang mudah, karena ranking dunia keduanya terpaut cukup jauh.Jadwal pertandingan pemain Indonesia di turnamen Thailand Open 2019 kemudian selanjutnya akan mempertandingkan ganda putra, yatiu Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto. Keduanya akan menantang ganda putra asal India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.Selain itu, Indonesia juga masih memiliki wakil lain yang juga akan bertanding di hari Kamis (1/8/2019) ini. Mereka adalah gan...
Hasil Drawing Ganda Putra Thailand Open 2019, All Indonesian Final Lagi
Bulutangkis, Sportnews

Hasil Drawing Ganda Putra Thailand Open 2019, All Indonesian Final Lagi

Hasil drawing ganda putra Thailand Open 2019 menempatkan dua unggulan Indonesia di pot yang berbeda.Ganda putra pertama Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo di pertandingan pertama Thailand Open 2019 ini akan berhadapan dengan ganda putra Rusia Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov. Di atas kertas, ganda putra yang dijuluki Minions ini tidak akan mengalami kesulitan menghadapi ganda putra Rusia tersebut.Sementara itu nasib sedikit berbeda dialami oleh ganda putra terbaik kedua Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. Ganda putra Indonesia yang mendapat julukan The Daddies tersebut akan menghadapi lawan yang sedikit berat dari Malaysia, yaitu ganda putra Ong Yew Sin/Teo Ee Yi yang ada di peringkat 22.Jika Marcus Gideon/Kevin Sanjaya dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dap...
Jadwal Tayang Japan Open 2019 Di TVRI, Semua Pertandingan Tayang
Bulutangkis

Jadwal Tayang Japan Open 2019 Di TVRI, Semua Pertandingan Tayang

Jadwal tayang Japan Open 2019 di TVRI mengalami perubahan yang pastinya akan membuat pecinta olahraga bulutangkis di tanah air akan semakin betah menonton dan tentunya juga akan semakin bersemangat memberikan dukungan kepada para pemain badminton Indonesia yang berlga di turnamen Japan Open 750 2019 tersebut. Jika di hari sebelumnya jadwal tayang Japan Open 2019 hanya sampai pukul 14.00 WIB padahal di atas jam 14.00 WIB masih banyak pertandigan yang akan dipertandingkan, maka di hari ini (Jumat, 26/7/2018) TVRI mengubah kebijakan jam tayang siaran langsung Japan Open 2019 ini. Melalui akun sosia media Twitter TVRI Nasional, mengabarkan jika pada hari Jumat (26/7/2019) ini, TVRI akan memperpanjang durasi penayangan Japan Open Super 750 atau Japan Open 2019. Bahkan yang menggembirakan lagi, ...
Para Penantang Pemain Indonesia Di Perempat Final Japan Open 2019
Bulutangkis, Sportnews

Para Penantang Pemain Indonesia Di Perempat Final Japan Open 2019

Jadwal perempat Final Japan Open 2019 akan dimulai pada hari Jumat (26/7/2019) ini.Beberapa pemain unggulan Indonesia di sektor tunggal putri, tunggal putra, ganda putra, ganda putri dan ganda campuran akan berlaga di perempat Final Japan Open 2019 yang disponsori oleh Daihatsu dan Yonex ini.Di Musashino Forest Sport Plaza 1 akan menjadi tempat bertanding bagi Anthony Sinisuka Ginting, Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo, Jonatan Christie.Sementara itu ganda putri Indonesia Greysia Poli dan Apriyani Rahayu, Hafiz Faizal dan Gloria Enamuelle Widjaja, Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan akan berlaga di Musashino Forest Sport Plaza 2.Di Musashino Forest Sport Plaza 3, akan menjadi saksi bagi perjuangan para pemain Indonesia lain seperti Praveen Jordan dan Melati Daeva Ok...
Hasil Pertandingan Japan Open 2019, Rabu 24 Juli 2019
Bulutangkis, Sportnews

Hasil Pertandingan Japan Open 2019, Rabu 24 Juli 2019

Turnamen Japan Open 2019 yang dimulai pada tanggal 23 Juli, masih akan terus berlangsung hingga tanggal 28 Juli 2019 mendatang.Di putaran kedua Japan Open 2019 ini, beberapa wakil Indonesia terpaksa harus angkat koper lebih awal karena kalah dari lawan-lawan mereka.Namun tak sedikit juga pemain badminton Indonesia yang lolos ke babak selanjutnya di turnamen Daihatsu Yonex Japan Open 2019 ini.Tunggal putri Indonesia, Fitriani terpaksa tidak dapat melanjutkan ke babak selanjutnya, setelah harus mengakui keunggulan tunggal putri asal China, Chen Yu Fei.Selain tunggal putri Fitriani, Indonesia juga harus kehilangan salah satu wakilnya di ganda campuran, setelah Rinov Rivaldy yang berpasangan dengan Pitha Haningtyas Mentari harus mengakui kekuatan ganda campuran Denmark, Mathias Christi...
Ini Lawan Para Pemain Indonesia di Japan Open 2019
Bulutangkis, Sportnews

Ini Lawan Para Pemain Indonesia di Japan Open 2019

Hasil drawing Japan Open 2019 telah dilakukan, dan para pemain dari seluruh dunia, termasuk para pemain Indonesia pun telah bersiap untuk menghadapi lawan mereka masing-masing.Dari hasil drawing Japan Open 2019 yang telah dilakukan, empat wakil dari 17 pemain yang dikirimkan akan berjumpa dengan lawan dari China, yaitu Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo berjumpa dengan He Jiting/Tan Qiang, Anthony Sinisuka Ginting akan kembali melawan tunggal putra China, Lu Guangzu, di babak pertama Japan Open 2019, Fitriani bertemu dengan unggulan kedua, Chen Yufei, dan Greysia/Apriyani yang menjadi ganda putri unggulan kelima berhadapan dengan Du Yue/Li Yinhui, yang diunggulkan di tempat kedelapan.Berikut ini hasil drawing para pemain Indonesia di turnamen Japan Open 2019:Tunggal Putra...
Jadwal ICC dan Japan Open Bentrok, Ini Yang Dilakukan TVRI
Bulutangkis, Sportnews

Jadwal ICC dan Japan Open Bentrok, Ini Yang Dilakukan TVRI

Dua turnamen olahraga besar berbeda cabang olah raga, ICC 2019 dan Japan Open 2019 tersaji di bulan Juli 2019 ini, dan kedua turnamen tersebut disiarkan langsung oleh TVRI.Turnamen ICC 2019 yang telah berlangsung sejak hari Rabu (17/7/2019) telah disiarkan secara langsung oleh TVRI. Jadwal siaran langsung ICC 2019 tersebut dapat dibaca di artikel Liga.ID berjudul Ini Jadwal Siaran Langsung ICC 2019 di TVRI, sementara itu, turnamen bulutangkis Japan Open yang akan digelar mulai hari Rabu (23/7/2019) ini.TVRI yang menyiarkan secara langsung dua turnamen olahraga tersebut ternyata telah berkomitmen untuk dapat menayangkan secara langsung kedua turnamen tersebut meskipun bentrokan jam tayang antara jam tayang ICC dan Japan Open terjadi bentrok.Untuk mengatasi jam tayang yang bentrok anta...
Ini Jadwal Japan Open 2019 Live di TVRI
Bulutangkis, Sportnews

Ini Jadwal Japan Open 2019 Live di TVRI

Jadwal Japan Open 2019 di TVRI akhirnya telah bisa diketahui oleh masyarakat Indonesia.Jadwal Japan Open 2019 yang sudah bisa diketahui ini meruapkaan jadwal siaran langsung Japan Open 2019 di stasiun televisi milik negara, TVRI.Adalah akun Twitter milik Yuni Kartika yang ada di @YuniKartika73 yang mulai membagikan jadwal live Japan Open 2019 di TVRI Nasional.Dalalm twitnya tersebut Yuni Kartika menulis, jika jadwal siaran langsung Japan Open 2019 di TVRI akan dimulai ketika turnamen tersebut telah mencapai babak 16 besar.Ini artinya jika pada babak penyisihan, TVRI tidak akan menyiarkan langsung pertandingan-pertandingan Japan Open 2019.Berikut jadwal live Japan Open 2019 di TVRI:Babak 16 besar, 25 Juli 2019, at 08.00 - 14.00 wib Babak 8 besar, 26 Juli 2019, at 08.00 - 14....
Jadwal Kejuaraan Badminton Selanjutnya: Japan Open 2019
Bulutangkis, Sportnews

Jadwal Kejuaraan Badminton Selanjutnya: Japan Open 2019

Jadwal kejuaraan dunia badminton akan terus bergulir, setelah Indonesia Open 2019 berakhir, jadwal kejuaraan badminton selanjutnya adalah Japan Open 2019Jadwal Japan Open 2019 akan dimulai pada tanggal 23 Juli 2019 sampai dengan 28 Juli 2019 di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang.Kejuaraan bulutangkis dunia yang diikuti oleh berbagai negara, termasuk Indonesia tersebut akan memperebutkan hadiah dengan nilai mencapai 750.000 USD.Indonesia sendiri, sebagai salah satu negara yang memiliki sejarah kuat di kejuaraan bulutangkis dunia telah mengirimkan 24 nama untuk mewakili Indonesia berlaga di kejuaraan Japan Open 2019 tersebut.Buat kalian penggemar olahraga badminton yang ingin menyaksikan lagi para pemain unggulan Indonesia seperti pasangan the minions, Jojo dan lainnya berma...
Jadwal Badminton Indonesia Open 2019 , Kamis 18 Juli 2019
Bulutangkis, Sportnews

Jadwal Badminton Indonesia Open 2019 , Kamis 18 Juli 2019

Jadwal Badminton Indonesia Open 2019 hari ini (Kamis, 18/7/2019) telah memasuki jadwal pertandingan hari ke-3.DI jadwal pertandingan hari ke-3 ini akan mempertandingkan total 30 pertandingan, dan 10 pertandingan di antaranya adalah para pemain Indonesia.Jadwal pertandingan Badminton Indonesia Open 2019 hari ini akan mulai digelar pada pukul 09.00 WIB di lapangan 1 yang akan mempertandingkan ganda campuran China Vs Malaysia.Lima menit kemudian, pertandingan di lapangan kedua akan dibuka dengan mempertemukan pemain tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi melawan tunggal putri China, Cheung Ngan Yi.Sementara itu, para pemain Indonesia akan banyak berlaga di lapangan 1 seperti Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, Anthony Sinisuka Ginting, Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow, Jonatan Christie ...
TVRI Akan Siarkan Langsung Badminton BWF Super 750 Japan Open 2019
Bulutangkis, Sportnews

TVRI Akan Siarkan Langsung Badminton BWF Super 750 Japan Open 2019

Bulan Juli 2019 ini, penggemar olahraga badminton dimanjakan dengan siaran langsung pertandingan badminton.Jika mulai tanggal 16-20 Juli ini bisa menonton pertandingan badminton kejuaraan Indonesia Open, maka setelah jadwal Indonesia Open tersebut usai, lima hari setelahnya akan dilanjut dengan turnamen badminton yang tak kalah serunya, BWF Super 750 Japan Open 2019.Lebih menyenangkan lagi jadwal siaran langsung badminton BWF Super 750 Japan Open 2019 tersebut akan disiarkan secara langsung oleh stasiun televisi nasional, TVRI.Melalui akun Twitter @tvrinasional, mengunggah twit yang mengajak seluruh pecinta olahraga badminton di nusantara agar menonton secara langsung kejuaraan BWF Super 750 Japan Open 2019 tersebut di TVRI."Saksikan BWF Super 750 JAPAN OPEN 2019, mulai 25 Juli 201...
Tim Piala Uber Indonesia Disingkirkan India
Bulutangkis, Timnas Indonesia

Tim Piala Uber Indonesia Disingkirkan India

Tim Piala Uber Indonesia harus menanggung malu, setelah disingkarkan oleh India di perempat final oleh India 3-0.Dalam pertandingan di Siri Fort Stadium, New Delhi, ini, tuan rumah memastikan kemenangan setelah ganda Jwala Gutta/Ashwini Ponnappa di luar dugaan mampu mengalahkan ganda utama Indonesia, Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari, dalam dua gim saja, 18-21, 18-21.Sebelumnya Indonesia telah tertinggal 0-2 setelah Linda Wenifanetri dikalahkan Saina Nehwal 17-21, 10-21 dan di partai kedua Bellaterix Manuputty juga gagal mengatasi PV Sindhu dan kalah rubber game 16-21, 21-10, 23-25.Ganda Putri Indonesia yang menjadi tumpuan terakhir Tim Piala Uber Indonesia secara tidak disangka bermain diluar form, dan banyak melakukan kesalahan sendiri. Selain kesalahan yang dibuat send...