Tag: Brighton Vs Arsenal

Berita Brighton Vs Arsenal

Prediksi Brighton Vs Arsenal : 2-2
Liga Inggris

Prediksi Brighton Vs Arsenal : 2-2

Jadwal pertandingan pekan ini salah satunya akan diwarnai dengan bentrok antara Brighton Vs Arsenal.Pertandingan Brighton Vs Arsenal ini akan menjadi ujian bagi skuad Mikel Arteta apakah tim berjuluk Meriam London ini sudah benar-benar bangkit atau belum.Di pertandingan terakhirnya, Arsenal mampu tampil sebagai pemenang saat duel melawan tim asal London, Chelsea.Arsenal menang dengan skor meyakinkan, 3-0 melalui gol-gol yang dicetak oleh Alexandre Lacazette (penalti), Granit Xhaka, dan Bukayo Saka.Setelah memenangkan pertandingan melawan Chelsea, Arsenal telah ditunggu Brighton, tim yang selalu menyulitkan Arsenal di enam pertandingan terakhir.Sepanjang enam kali pertemuan terakhir dengan Brighton, Arsenal hanya mampu menang sebanyak satu kali saja, dua pertandingan ber...
Hasil Pertandingan Brighton Vs Arsenal: 2-1
Liga Inggris

Hasil Pertandingan Brighton Vs Arsenal: 2-1

Hasil pertandingan Brighton Vs Arsenal berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan tuan rumah Brighton.Duel Brighton vs Arsenal berlangsung di The American Express Community Stadium, Sabtu (20/6/2020) malam WIB. Kedua tim bermain imbang tanpa gol di babak pertama.Dua gol kemenangan Brighton dicetak oleh Lewis Dunk di menit ke -75 dan juga Neal Maupay di menit ke-95 atau hanya beberapa detik sebelum masa injury time selesai dan pertandingan dinyatakan berakhir.Dimasa menit-menit akhir babak kedua ini, Brighton masih mampu menjaga semangat bertanding, sedangkan keadaan berbeda justru terjadi di bentuk permainan Arsneal.Arsenal bermain sangat lambat di waktu sisa, yang pada akhirnya bentuk permainan lambat ini harus dibayar dengan gol di masa akhir pertandingan.Sementara gol...