Tag: Piala AFC U-16

Hasil Drawing Piala AFC U-16, Timnas Indonesia Bersaing Dengan Jepang, Arab Saudi Dan China
Timnas Indonesia

Hasil Drawing Piala AFC U-16, Timnas Indonesia Bersaing Dengan Jepang, Arab Saudi Dan China

Hasil drawing Piala AFC U-16 2020 menempatkan Timnas Indonesia ke dalam Grup D bersama dengan beberapa negara Asia lainnya, yaitu Jepang, China dan Arab Saudi.Timnas Indonesia berhasil lolos ke putaran final Piala Asia setelah sebelumnya Timnas Indonesia berhasil menjadi runner-up Grup G pada babak kualifikasi pada bulan September lalu di Jakarta.Kamis, 18 Juni, AFC selaku konfederasi sepakbola Asia telah melakukan undian untuk grup putaran final. Indonesia dan 15 negara lainnya, termasuk Bahrain sebagai tuan rumah, dibagi ke dalam empat grup.Piala Asia U-16 sedianya dijadwalkan berlangsung di Bahrain pada 16 September hingga 3 Oktober 2020. Namun, pandemi virus corona yang belum sepenuhnya hilang membuat AFC untuk mengubah jadwal kompetisi menjadi 25 November hingga 12 Desembe...