Inilah Anggota Tim Transisi PSSI Yang Resmi Dibentuk Kemenpora
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi akhirnya secara resmi telah mengumumkan susunan Tim Transisi yang terdiri dari 17 orang di Kantor Kemenpora, Senajan, Jakarta pada hari Jumat (8/4/2015) malam.Dalam konferensi pers-nya untuk membakar semangat para anggota Tim Transisi, Imam Nahrawi mengatakan bahwa mereka akan menggunakan tagline "Indonesia Memanggil".Tugas Tim Transisi yang dibentuk oleh Menpora ini sangat berat. Tugas Tim Transisi ini antara lain adalah melakukan tugas yang selama ini dilakukan oleh PSSI, memastikan bahwa Timnas Indonesia masih dapat berlaga di event internasional, mengawal kompetisi ISL tetap berbergulir dan membentuk kepengurusan PSSI yang baru melalui mekanisme FIFA.Inilah daftar nama Tim Transisi PSSI yang dibentuk oleh Menpora Imam Nahra...