Timnas U-22 Dapatkan Suntikan Tenaga Dua Mantan Gelandang Timnas U-19

Timnas U-22 yang saat ini ditangani oleh pelatih Timnas U-23 Aji Santoso mendatangkan dua mantan gelandang timnas U-19 atau yang dulu lebih dikenal dengan nama Tim Garuda Jaya.

Kedua gelandang tersebut adalah Zulfiandi dan Irfandi Zein Alzubaedy yang saat ini juga menjadi anak asuh mantan pelatih Timans U-19, Indra Sjafri, di tim Bali United.

Pelatih Timnas Indonesia U-22 mengatakan bahwa hadirnya Zulfiandy dan Irfandi Zein Alzubaedy akan menambah kreativitas dalam membangun pola permainan Timnas U-22.

Timnas U-22 yang saat ini melakukan pemusatan latihan di Bali diikuti oleh 24 pemain.

Baca Juga:

  • Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 Di Kualifikasi Piala Asia 2019, Disiarkan Langsung Oleh RCTI
  • Tiba Di Tanah Air, Timnas U-22 Tak Berharap Dapat Undangan Dari Pemerintah
  • Dengarkan Suara Suporter Indonesia, PSSI Akan Pertahankan Luis Milla Dan Timnas U-22
  • Indonesia Vs Myanmar: Ezra Walian Janji Berikan Yang Terbaik Untuk Timnas U-22
  • Indonesia Vs Myanmar Diharapkan Jadi Titik Kebangkitan Timnas U-22
  • Jadwal Pertandingan Indonesia Vs Malaysia Digelar Malam Hari
  • Jelang Semifinal Malaysia Vs Indonesia: Malaysia Tak Gentar, Indonesia Yakin
  • Terkuak, Rahasia Luis Milla Selalu Tampak Duduk Setiap Laga Timnas U-22 Berlangsung
  • Kena Kartu Kuning, Ini Pembelaan Hansamu Yama dan Marinus Wanewar
  • Tak Bisa Jaga Emosi, Timnas Indonesia Kehilangan Tiga Pilar Saat Lawan Malaysia
  • Exit mobile version