Pertandingan El Clasico Barcelona Vs Real Madrid berjalan sangat seru dan ketat.
Real Madrid yang di laga El Clasico kali ini bertindak sebagai tim tamu, berhasil unggul terlebih dahulu melalui Valverde di menit ke-5 babak pertama.
Namun, keunggulan Real Madrid tersebut tidak bertahan lama, karena Barcelona mampu menyamakan kedudukan melalui gol yang dicetak oleh Ansu Fati di menit ke-9.
Babak pertama Barca Vs Madrid berakhir dengan skor 1-1.
Di babak kedua, Real Madrid kembali membuka keunggulan atas Barcelona.
Kali ini Sergio Ramos yang berhasil menjebol gawang Bacelona melalui tik penalti.
Cuplikan Gol Sergio Ramos, Barcelona Vs Real Madrid: 1-2
https://twitter.com/livestream_103/status/1320023221853302789
Berita Barcelona Vs Real Madrid
El Clasico Gila! Kurang Dari 10 Menit, 2 Gol Tercipta di Pertandingan Barcelona Vs…
El Clasico Barcelona Vs Real Madrid: Starting Line Up Barcelona dan Real Madrid
Link Live Streaming Barcelona Vs Real Madrid, Kick Off Sabtu Malam Pukul 21.00 WIB