Final Liga Champions 2014 Akan Berlangsung Ketat
Final Liga Champions 2014 ini akan berlangsung dalam suasana yang unik. Final kali ini akan mempertemukan dua klub dari negara dan kota yang sama yaitu Madrid dan dari negara yang sama, yaitu Spanyol.Final Liga Champions 2014 yang akan diselenggarakan malam nanti dan akan diprediksikan akan berlangsung sangat ketat, meskipun Atletico Madrid dan Real Madrid sudah sering bertemu di liga domestik Spanyol, namun aura final Liga Champions akan membuat persaingan ini terasa semakin seru dan sengit.Pada pertandingan final nanti, Real Madrid diperkirakan tidak akan diperkuat dengan pemain bertahannya, Pepe. Bek asal Portugal ini masih dibekap cedera yang membuat kehadirannya di lapangan hijau diragukan. Xabi Alonso juga akan absen karena akumulasi kartu kuning yang diterimanya sewaktu melawan ...