Susunan Pemain MU Di Pertandingan Manchester United Vs Burnley

Manchester United secara resmi telah mengumumkan skuad MU untuk pertandingan Manchester United Vs Burnley hari Minggu (18/4/2021) malam ini.

Kick off pertandingan MU Vs Burnley sendiri akan dilakukan pada pukul 22.00 WIB.

Menghadapi jadwal pertandingan yang mepet, manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer memang dituntut untuk bisa mengoptimalkan skuad MU yang sudah ada agar tidak kelelahan.

Di barisan pertahanan, Ole Gunnar Solskjaer, mempercayakan Henderson untuk berdiri di bawah mistar didukung oleh barisan pertahanan yang solid seperti Lindelof, Maguire, Luke Shaw dan Aaron Wan-Bissaka.

Di lini tengah untuk menjaga keseimbangan penyerangan dan pertahanan Solskjaer mempercayakan kepada Scott McTominay, Fred, Paul Pogba dan Bruno Fernandes.

Di lini depan yang merupakan barisan penyerangan Manchester United dipercayakan kepada Marcus Rashford dan Mason Greenwood.

Berikut ini susunan pemain Manchester United di pertandingan MU vs Burnley:

Susuan pemain: Henderson, Lindelof, Maguire, Pogba, Rashford, Greenwood, Fred, Bruno Fernandes, Luke Shaw, Wan-Bissaka dan Scott McTominay.

Cadangan: De Gea, Alex Telles, Tuanzebe, Williams, James, Mata, Matic, Van De Beek, Cavani.

Pertandingan ini dapat disaksikan melalui link live streaming MU Vs Burnley di Mola TV.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga:

  • Update Nomor Punggung Pemain Manchester United, Matheus Cunha Pakai nomor 10, Chido Obi Pakai Nomor 32
  • Lindelof Out, Eriksen Pergi, Ini Daftar Nomor Punggung Kosong di MU Musim 2025/26
  • Aston Villa Tolak Opsi Beli Marcus Rashford, Manchester United Siap Lepas di Harga £40 Juta
  • Jadon Sancho Siap Tinggalkan Manchester United, Napoli Jadi Favorit! Ini Keuntungan Bagi Setan Merah
  • Tinggalkan Manchester United, Antony Prioritaskan Kembali ke Real Betis Daripada Terima Pinangan Como
  • Jadwal Lengkap Pramusim Manchester United 2025: Lawan Leeds hingga Fiorentina, De Gea Siap Kembali ke Old Trafford
  • Bukan Tahun Ini, Bos Manchester United Targetkan Juara Liga Inggris di 2028
  • Jadwal Manchester United Premier League 2025/2026
  • Statistik Jadon Sancho Bersama Chelsea di Liga Inggris 2024-2025: Produktivitas Masih Jadi Sorotan
  • Dijual Manchester United, Alejandro Garnacho Tegaskan Masih Ingin Bermain di Premier League